
Rekruitmen Cakim tahap Seleksi Substansi Hukum oleh APP Pengadilan Negeri Jombang Formasi Tahun 2021

Senin, 27 November 2023
Satu orang Analis Perkara Peradilan formasi Tahun 2021 atas nama Layla Windy Puspitasari,S.H. pada hari ini telah melaksanakan ujian seleksi substansi hukum untuk pengadaan hakim. Seleksi ini merupakan tahapan kedua setelah psikotes yang telah dilaksanakan dua pekan lalu. Seleksi berikutnya yaitu tahap wawancara secara offline atau tatap…
Jajaran Pimpinan PN Jombang Mengikuti Rapat Koordinasi dan Pembinaan Oleh YM Ketua Pengadilan Tinggi Surabaya

Kamis - Sabtu (23-25 November 2023) telah dilaksanakan Rapat Koordinasi dan Pembinaan Pimpinan oleh Pengadilan Tinggi Surabaya. Kegiatan ini bertempat di Golden Tullip Holland Resort Batu bagi Ketua Pengadilan Negeri dan Golden Hill Batu bagi Sekretaris dan Panitera Pengadilan Negeri. Pimpinan Pengadilan Negeri Jombang yaitu Bpk. Dr. Bambang Setyawan, S.H.,M.H.…
Bendahara Pengadilan Negeri Jombang Ikuti Focus Group Discussion (FGD) Perpajakan

Kamis, 24 November 2023
Telah dilaksanakan kegiatan Focus Discussion Group (FGD) Oleh KPPN Mojokerto pada semua satuan kerja dibawah kewenangannya. Kegiatan ini membahas mengenai Dasar-dasar Perpajakan Bagi Bendahara di setiap Satuan Kerja K/L guna meningkatkan kualitas Laporan Keuangan Kementerian/Lembaga Tahun 2023.
Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 09.00 WIB sampai dengan selesai. Bertempat…
Apel Pagi di Pegadilan Negeri Jombang

Jombang, Senin 20 November 2023
Telah dilaksanakan apel pagi hari Senin di Halaman Pengadilan Negeri Jombang. Apel dilaksanakan tepat pukul 07.30 oleh seluruh pegawai dan mahasiswa magang. Pada Apel pagi kali ini yang Bertindak sebagai pembina apel yaitu Bpk. Sudirman, S.H., dan Bpk. Minto, S.H sebagai pemimpin apel. Bapak Sudirman, S.H…
Berita Selanjutnya...
- Rapat Bulanan Periode November 2023
- Study Orientasi Lapangan (SOL) dari SMP Petra Jombang Ke Pengadilan Negeri Jombang
- Study Orientasi Lapangan (SOL) dari Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Airlangga Surabaya ke Pengadilan Negeri Jombang
- Hakim Pengadilan Negeri JOmbang masuk 10 Besar di Pusdiklat Mahkamah Agung RI
- Monitoring EIS di Pengadilan Negeri Jombang
JADWAL PERSIDANGAN HARI INI
-
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 95/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Untuk Proses Mediasi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 90/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pemeriksaan Bukti-Bukti Surat -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 87/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Menghadirkan Para Tergugat dan Turut Tergugat -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 86/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Panggil Para Pihak -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 73/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Penyerahan Jawaban Melalui E-Court -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 72/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Pembacaan Putusan Sela -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 71/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Jawaban Tergugat dan Turut Tergugat Melalui Elitigasi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 68/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Panggil Penggugat -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 48/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Kesimpulan Para Pihak Melalui Elitigasi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 40/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Bukti Surat Pihak Penggugat -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 393/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembuktian -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 389/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Keterangan Saksi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 388/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pemeriksaan Saksi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 382/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tuntutan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 38/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG KUSUMA ATMADJA Kesimpulan Para Pihak Secara E-Litigasi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 379/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Keterangan Saksi -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 377/Pid.B/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tuntutan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 375/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tuntutan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 369/Pid.Sus/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tuntutan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 364/Pid.B/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tuntutan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 363/Pid.B/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Putusan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 330/Pid.B/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Pembacaan Tanggapan Penuntut Umum -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 192/Pdt.P/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Sidang Pertama -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 18/Pid.Sus-Anak/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG ANAK Pembacaan Putusan -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 102/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Sidang Kedua -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 101/Pdt.Bth/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG TIRTA Sidang Pertama -
Tanggal No. Perkara Sidang Keliling Ruang Sidang Agenda Rabu, 06 Des. 2023 100/Pdt.G/2023/PN Jbg Tidak RUANG SIDANG CAKRA Sidang Pertama
Total : 27 persidangan.
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi
Pencarian cepat peraturan dan kebijakan dalam Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia
-
Berita Mahkamah Agung
- KETUA MA: SEORANG PIMPINAN ADALAH NAHKODA YANG MENENTUKAN ARAH GERAK INSTITUSI
Senin, 04 Desember 2023 09:17 WIB.
Jakarta-Humas: Melepas kepergian seorang pimpinan, di satu sisi merupakan kehilangan yang sangat berarti. Sebab, mencari penggantinya tidaklah mudah. Kita menyadari bahwa untuk mencetak seorang pemimpin yang benar-benar mampuni tidaklah semudah membalik telapak tangan. Tidak ada pemimpin yang...
| Selengkapnya |- MAHKAMAH AGUNG RI DAN DEWAN PERADILAN AGUNG KUWAIT MEMPERKUAT HUBUNGAN KERJA SAMA
Jumat, 01 Desember 2023 09:05 WIB.
Kuwait-Humas: Pada 28 November 2023 Delegasi Mahkamah Agung RI (MA RI) tiba di Bandar Udara Internasional Kuwait (KWI) pada hari Selasa, 28 November 2023, pukul 16.45 waktu setempat. Delegasi yang dipimpinan langsung oleh Ketua MahkamahAgung R.I., YM. Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H., M.H.,...
| Selengkapnya |- PLT. SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG MELANTIK 26 ORANG PPPK
Jumat, 01 Desember 2023 07:53 WIB.
Jakarta-Humas: Plt Sekretaris Mahkamah Agung yang juga Kepala Badan Pengawasan Mahkamah Agung Sugiyanto, S.H., M.H melantik 26 (Dua Puluh Enam) orang Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sebagai Pejabat Fungsional pada Mahkamah Agung, pada hari Jumat, 1 Desember 2023, bertempat...
| Selengkapnya |- DELEGASI MA RI MENGUNJUNGI MUSEUM QATAR
Selasa, 28 Nopember 2023 06:05 WIB.
Lusail, Qatar-Humas: Sebelum acara penandatangan perpanjangan MoU, delegasi Mahkamah Agung RI memanfaatkan waktu yang ada, mereka didampingi oleh Dewan Peradilan Agung Qatar untuk mengunjungi Museum Nasional Qatar. Delegasi Mahkamah Agung R.I. disambut oleh pejabat pengelola Musem Nasional Qatar...
| Selengkapnya |- Create by ZenoRSS
- KETUA MA: SEORANG PIMPINAN ADALAH NAHKODA YANG MENENTUKAN ARAH GERAK INSTITUSI
-
Berita Badan Peradilan Umum
- 70 PESERTA IKUTI UJI KEPATUTAN DAN KELAYAKAN CALON PIMPINAN PENGADILAN NEGERI KLAS IB DAN KLAS II
Sabtu, 02 Desember 2023 17:00 WIB.
Dalam rangka menyaring para hakim yang mampu dan layak dalam menjalankan tugas sebagai pimpinan pengadilan negeri, Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung RI secara rutin menyelenggarakan seleksi berupa Uji Kepatutan dan Kelayakan / Fit and Proper Test. Kali ini, Ujian Calon...
| Selengkapnya |- SELEKSI CALON HAKIM MAHKAMAH AGUNG RI MASUKI TAHAPAN UJIAN SUBSTANSI HUKUM
Senin, 27 Nopember 2023 17:00 WIB.
Pelaksanaan Seleksi Pengadaan Hakim dari Jabatan Analis Perkara Peradilan untuk tahun 2023 memasuki tahapan akhir. Kali ini, dilakukan tahapan seleksi substansi hukum untuk mengetahui kelayakan para calon hakim dalam menjalankan tugasnya. Pada satuan kerja Direktorat Jenderal Badan Peradilan...
| Selengkapnya |- UNTUK TINGKATKAN KUALITAS PERADILAN, DITJEN BADILUM PERSIAPKAN PEDOMAN SERTIFIKASI MUTU PENGADILAN UNGGUL
Rabu, 22 Nopember 2023 17:00 WIB.
Pemberian layanan dan penanganan perkara dituntut untuk memiliki kualitas yang baik dan dapat memenuhi kebutuhan para pencari keadilan. Kebutuhan ini mendorong dibentuknya program Akreditasi Penjaminan Mutu (APM) pada Mahkamah Agung RI, yang berhasil meningkatkan kualitas pelayanan di pengadilan...
| Selengkapnya |- DIREKTUR JENDERAL BADAN PERADILAN UMUM HADIRI RAPAT PLENO KAMAR KE-12 MAHKAMAH AGUNG RI
Rabu, 22 Nopember 2023 17:00 WIB.
Untuk membahas permasalahan yang dihadapi Mahkamah Agung dan pengadilan di bawahnya, Rapat Pleno Kamar Mahkamah Agung Republik Indonesia rutin diselenggarakan setiap tahun, sejak diterapkan Sistem Kamar pada tahun 2011. Pada tahun ini kegiatan Rapat Pleno Kamar dilaksanakan di Hotel...
| Selengkapnya |- Create by ZenoRSS
- 70 PESERTA IKUTI UJI KEPATUTAN DAN KELAYAKAN CALON PIMPINAN PENGADILAN NEGERI KLAS IB DAN KLAS II
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas